Jumat, 16 Juli 2010

Cara Mengetahui Jumlah Pengunjung Blog

Mungkin sudah banyak dari kita cara untuk mengetahui jumlah pengunjung blog kita. Ya, dengan memasang widget khusus kita akan dapat mengetahui seberapa banyak pengunjung yang mengunjungi blog kita. Dalam posting saya kali ini akan saya bahas dua widget yang khusus untuk melihat pengunjung (sekarang saya masih memasangnya dalam blog ini).

Flag Counter
Widget ini dapat anda lihat disebelah kanan paling bawah dari blog ini yang berlabelkan "Visitors". Untuk memasang widget ini ke-blog anda klik saja link ini (KLIK DISINI). Jika sudah masuk halaman webnya, atur warna dan labelnya. Saya sarankan "Show Pageview Count" nya ikut di-centang, karena anda akan dapat mengetahui berapa kali halaman blog anda di buka. Jika sudah, klik "GET YOUR FLAG COUNTER". Copy "code for website" (yang di atas). Buka "Dasbor" blog anda, masuk "Rancangan". Terus pada Elemen Laman, Klik "Tambah Gadget". Setelah muncul jendela Gadget, Klik "HTML / JavaScript". Paste code yang anda copy tadi pada kolom "Konten" dan jangan lupa tulis judul di kolom "Judul"nya. Klik "Simpan". Lalu masih pada Rancangan > Elemen Laman. Anda bisa mengatur posisi Gadget baru anda tadi dengan menggesernya ke posisi yang anda suka. Jika sudah, klik "Simpan" dan lihat blog anda.

Whos Among Us
Widget yang terletak di sisi kiri blog saya (berwarna merah) ini menunjukkan berapa orang yang online pada saat itu. Jika disitu menunnjukkan angka 2, berarti selain anda yang mengunjungi blog ku, masih ada 1 orang lagi yang juga sedang berkunjung ke blog ini. Untuk memasang widget ini sangatlah mudah, klik saja langsung (KLIK DISINI) dan langsung copy code nya yang telah disediakan disitu di sembarang halaman blog. Anda bisa menambahkannya di bawah kode widget Flag Counter.
Peta Online; Untuk menambahkan widget ini klik saja (KLIK DISINI) dan klik "Build Your Free Map Now !". Lalu anda bisa mendisain dan mengatur besar, warna, dll dari peta yang akan anda pasang. Jika sudah, copy code yang telah disediakan. Dan lakukan cara seperti langkah menambahkan Gadget Flag Counter di atas.

Selamat mencoba.
Categories: , , ,

16 Komentar:

BoyGR mengatakan...

Wah mantep Cui.. ( hehe )

Good Job!

Unknown mengatakan...

Thanx bro..

BoyGR mengatakan...

blogwalking kelupaan...

embed widget chat donk biar lebih mantap blog ente oh buat read more jg ya :d

Unknown mengatakan...

Iya bro..
Ane coba pasang shoutmix.. Tapi takut peforma blog ini lemot...

Thanx atas sarannya..
Segera ane pasang..
Tapi kalo lemot, ane copot lagi...

BoyGR mengatakan...

iya sih emang shoutmix ini bikin lemot tapi Ya sudahlah ( Bondan Prakoso & F2B )

Oh ya aq follow blog ini jangan lupa follow balik ya..

u bales comment ini di shoutmix aj ya..

Unknown mengatakan...

Udah ane follow sob blog ente...
tapi ane blom liat foto ente di kolom "sahabat blog ini" Mohon konfirmasinya sob...

Unknown mengatakan...

thanks infonya sobat.....
sekalian izin follow ya
jika berkenan follow balik.
terima kasih

Unknown mengatakan...

@Imtikhan: Blog ente Luar biasa bro...
Dah ane follow... Thanx dah mau mampir...
Sorry telat balesnya.. Cz sibuk banget...

@bib mengatakan...

terimakaish ya mass

U C H E N K mengatakan...

bang kalau yang di seblah kiri atas,,, yang di bw bendera Indonesia,,, yng tulisannya "pengunjung ke" gmna buatnya,,,, trus mnta dong codenya.......
lw ble kirim ke email sya yaaaaaaaaa...

uchenkkundes@yahoo.com

Unknown mengatakan...

@UCHENK: Udah ane kirim bro... Gud luck...

kamil mengatakan...

thx mas bro,, ilmu yang bermanfaat, insya allah pahalanya ga pernah putus.

Unknown mengatakan...

@kamil: Amiiiin... Trims untuk kunjungannya bro...

fahreza sandy mengatakan...

nice info gan ,
gan aku dah follow blog ente follow balik follow gue ya , makasih

alex mengatakan...

thanks boy,,,

Unknown mengatakan...

thank infonya,,

udh aku praktekin,, :)